Kejuaraan ini sukses terlaksana di Jakarta International Twin Circuit, Senayan pada hari Minggu tanggal 12 Juli 2009, yang diikuti oleh 19 orang peserta dengan cuaca yang sangat cerah.
Pada seri ini diterapkan kembali sistim penyisihan bump up untuk pembagian final dengan aturan 5 terbaik pertama menunggu di Grand Final, 5 terbaik kedua menunggu di Semi Final dan 9 orang bermain di Quarter Final dan sistim 5 terbaik bump up ke Final selanjutnya.
Adapun hasil dari kejuaraan ini adalah sbb:
Final A
- Sadikin - AC
- Rama Danidro
- Tons - Team Mugen Indonesia
- Lapana - Team Mugen Indonesia
- Febril - Team Mugen Indonesia
- Anthony SW
- Redy - Team Shepherd Indonesia
- Handoyo - Team Mugen Indonesia
- Erwin Kosasih - Team Shepherd Indonesia
Liputan & foto oleh Aditya Sanjaya.
0 comments:
Posting Komentar